Beranda Berita Berita Otomotif Honda Brio jadi Mobil Terlaris Sepanjang Februari 2020 Honda Brio jadi Mobil Terlaris Sepanjang Februari 2020 Berita Otomotif Adi Hidayat | 17 March 2020 08:26 JAKARTA – Honda Brio berhasil terjual sedikitnya 6.085 unit sepanjang bulan Februari 2020.Dengan hasil ini pun Honda mengklaim bahwa Honda Brio berhasil menjadi mobil terlaris di Indonesia sepanjang bulan Februari 2020. Hasil ini tentunya sangat menarik karena wabah virus Corona di Indonesia semakin merebak. Artikel terkait Beli Honda Mobilio dan BR-V di Bulan Agustus Banyak Gratisannya Berita Otomotif 16 August 2019 Honda Catat Pertumbuhan Penjualan di Awal Semester 2 Berita Otomotif 12 October 2019 BRI Finance dan Honda Mugen Berikan Promo DP Ringan Berita Otomotif 30 May 2023 “Penjualan Honda Brio menjadi pendorong positif kinerja Honda di tengah-tengah kondisi pasar yang masih belum stabil di awal tahun ini. Saat ini kami juga melakukan monitoring dari hari ke hari untuk menanggapi kondisi terkini terkait kondisi pasar untuk memastikan permintaan konsumen terhadap produk-produk Honda agar tetap terpenuhi,” ungkap Yusak Billy, Business Innovation and Marketing & Sales Director PT Honda Prospect Motor (HPM).Angka penjualan Honda Brio tersebut sebagian besar disumbangkan dari Honda Brio Satya dengan total 4.701 unit, meningkat dari penjualan bulan Januari yang tercatat sebanyak 4.347 unit. Sementara itu, varian Honda Brio RS menyumbangkan penjualan sebesar 1.384 unit pada bulan Februari, juga meningkat dibanding penjualan Januari yang tercatat sebesar 1.298 unit.Secara total, Honda Brio telah meraih penjualan 11.730 unit sepanjang dua bulan pertama tahun 2020. Jumlah tersebut meningkat sebesar 13% dibandingkan penjualan Honda Brio pada periode yang sama pada tahun 2019.Tak hanya itu, kedua varian dari Honda Brio juga menjadi market leader di kelasnya masing-masing. Sepanjang Januari hingga Februari 2020, Honda Brio Satya meraih pangsa pasar tertinggi dengan total 27% di kelas LCGC, dengan total penjualan 9.048 unit. Sementara Honda Brio RS menguasai kelas City Car dengan pangsa pasar mencapai 63%, dengan total penjualan 2.682 unit. [Adi/Ari] ✕ Mari terhubung di Whatsapp Kami melindungi informasi pribadi Anda sesuai dengan Kebijakan Perlindungan Data Pribadi Saya setuju dengan Ketentuan Layanan dan Kebijakan Privasi Mobil123.com Saya bersedia dihubungi oleh Mobil123.com dan penjual mobil, afiliasi bisnis, dan mitranya. Lihat penawaran mobil terbaik! Prev Next Penawaran special - hubungi sekarang! hari jam Hrg. Psrn. I Tag Terkait mobil baru Honda Honda Indonesia Honda-NCSR Mobil Honda Cetak Berita Utama Daya Beli sedang Lemah, Menperin Berharap Harga Mobil juga Bisa Ikut Diturunkan Berita Otomotif Insan Akbar | 28 February 2025 KARAWANG – Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita berharap para pabrikan mobil juga membantu berbagai usaha pemerintah dalam mendongkrak ... Ditanya Kapan Jual Mobil Hybrid atau Mobil Listrik, Daihatsu: Tunggu Tahun Ini! Mobil Listrik Insan Akbar | 28 February 2025 KARAWANG – Daihatsu mengaku punya informasi terkait rencana elektrifikasi di pasar Indonesia pada 2025. Apakah mereka akhirnya akan meluncurkan ... Heboh Kasus Dugaan BBM Oplosan, Pertamina Klaim Kualitas Pertamax Sesuai Spesifikasi Berita Otomotif Insan Akbar | 28 February 2025 JAKARTA – Kasus dugaan korupsi Pertamina dengan modus mengoplos bahan bakar minyak (BBM) jenis Pertamax ramai diperbincangkan beberapa hari ... Chery Mau Rilis Minimal 3 Mobil Baru pada 2025, di Antaranya PHEV Rakitan Lokal Mobil Listrik Insan Akbar | 28 February 2025 JAKARTA – Chery berencana merilis beberapa mobil baru di Indonesia pada 2025. Di antaranya ada yang berteknologi plug-in hybrid electric vehicle ... Komentar
Honda Brio jadi Mobil Terlaris Sepanjang Februari 2020 Berita Otomotif Adi Hidayat | 17 March 2020 08:26 JAKARTA – Honda Brio berhasil terjual sedikitnya 6.085 unit sepanjang bulan Februari 2020.Dengan hasil ini pun Honda mengklaim bahwa Honda Brio berhasil menjadi mobil terlaris di Indonesia sepanjang bulan Februari 2020. Hasil ini tentunya sangat menarik karena wabah virus Corona di Indonesia semakin merebak. Artikel terkait Beli Honda Mobilio dan BR-V di Bulan Agustus Banyak Gratisannya Berita Otomotif 16 August 2019 Honda Catat Pertumbuhan Penjualan di Awal Semester 2 Berita Otomotif 12 October 2019 BRI Finance dan Honda Mugen Berikan Promo DP Ringan Berita Otomotif 30 May 2023 “Penjualan Honda Brio menjadi pendorong positif kinerja Honda di tengah-tengah kondisi pasar yang masih belum stabil di awal tahun ini. Saat ini kami juga melakukan monitoring dari hari ke hari untuk menanggapi kondisi terkini terkait kondisi pasar untuk memastikan permintaan konsumen terhadap produk-produk Honda agar tetap terpenuhi,” ungkap Yusak Billy, Business Innovation and Marketing & Sales Director PT Honda Prospect Motor (HPM).Angka penjualan Honda Brio tersebut sebagian besar disumbangkan dari Honda Brio Satya dengan total 4.701 unit, meningkat dari penjualan bulan Januari yang tercatat sebanyak 4.347 unit. Sementara itu, varian Honda Brio RS menyumbangkan penjualan sebesar 1.384 unit pada bulan Februari, juga meningkat dibanding penjualan Januari yang tercatat sebesar 1.298 unit.Secara total, Honda Brio telah meraih penjualan 11.730 unit sepanjang dua bulan pertama tahun 2020. Jumlah tersebut meningkat sebesar 13% dibandingkan penjualan Honda Brio pada periode yang sama pada tahun 2019.Tak hanya itu, kedua varian dari Honda Brio juga menjadi market leader di kelasnya masing-masing. Sepanjang Januari hingga Februari 2020, Honda Brio Satya meraih pangsa pasar tertinggi dengan total 27% di kelas LCGC, dengan total penjualan 9.048 unit. Sementara Honda Brio RS menguasai kelas City Car dengan pangsa pasar mencapai 63%, dengan total penjualan 2.682 unit. [Adi/Ari] ✕ Mari terhubung di Whatsapp Kami melindungi informasi pribadi Anda sesuai dengan Kebijakan Perlindungan Data Pribadi Saya setuju dengan Ketentuan Layanan dan Kebijakan Privasi Mobil123.com Saya bersedia dihubungi oleh Mobil123.com dan penjual mobil, afiliasi bisnis, dan mitranya. Lihat penawaran mobil terbaik! Prev Next Penawaran special - hubungi sekarang! hari jam Hrg. Psrn. I Tag Terkait mobil baru Honda Honda Indonesia Honda-NCSR Mobil Honda
Daya Beli sedang Lemah, Menperin Berharap Harga Mobil juga Bisa Ikut Diturunkan Berita Otomotif Insan Akbar | 28 February 2025 KARAWANG – Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita berharap para pabrikan mobil juga membantu berbagai usaha pemerintah dalam mendongkrak ...
Ditanya Kapan Jual Mobil Hybrid atau Mobil Listrik, Daihatsu: Tunggu Tahun Ini! Mobil Listrik Insan Akbar | 28 February 2025 KARAWANG – Daihatsu mengaku punya informasi terkait rencana elektrifikasi di pasar Indonesia pada 2025. Apakah mereka akhirnya akan meluncurkan ...
Heboh Kasus Dugaan BBM Oplosan, Pertamina Klaim Kualitas Pertamax Sesuai Spesifikasi Berita Otomotif Insan Akbar | 28 February 2025 JAKARTA – Kasus dugaan korupsi Pertamina dengan modus mengoplos bahan bakar minyak (BBM) jenis Pertamax ramai diperbincangkan beberapa hari ...
Chery Mau Rilis Minimal 3 Mobil Baru pada 2025, di Antaranya PHEV Rakitan Lokal Mobil Listrik Insan Akbar | 28 February 2025 JAKARTA – Chery berencana merilis beberapa mobil baru di Indonesia pada 2025. Di antaranya ada yang berteknologi plug-in hybrid electric vehicle ...