Beranda Berita Berita Otomotif Harga Toyota Kembali Naik pada Mei 2020 Harga Toyota Kembali Naik pada Mei 2020 Berita Otomotif Insan Akbar | 08 May 2020 06:00 JAKARTA – Harga Toyota pada Mei 2020 kembali naik, seperti yang terjadi sebulan sebelumnya. Akan tetapi, kali ini, lebih banyak model yang mengalami revisi harga.Seperti diberitakan sebelumnya, pada April kemarin Toyota menaikkan harga kendaraan mereka di Indonesia. Saat itu hanya tujuh model yang harganya terkoreksi yaitu Fortuner, Yaris, Sienta, Avanza, Calya, Corolla Altis, dan Dyna.Banderol Toyota kemudian bertambah lagi pada bulan ini. Hal tersebut diungkapkan oleh Anton Jimmi selaku Direktur Pemasaran PT. Toyota Astra Motor (TAM).“Iya, harga ada kenaikan pada Mei. April kemarin ada kenaikan tapi sedikit (modelnya)” ucap Anton kepada Mobil123.com via pesan singkat baru-baru ini. Artikel terkait Harga 7 Model Toyota Naik Bulan Lalu, di Tengah Merosotnya Penjualan Berita Otomotif 05 May 2020 Covid-19 Bikin Rupiah Terpukul, Toyota – Daihatsu Tahan Harga Hingga April Berita Otomotif 23 March 2020 China Kasih Insentif Uang bagi Rakyat yang Beli Mobil Usai Pandemi Corona Berita Otomotif 16 April 2020 Bulan lalu, alasan kenaikan harga adalah penyesuain biaya produksi yang seharusnya dilakukan pada awal tahun. Untuk Mei, alasannya berbeda yaitu nilai tukar rupiah terhadap dollar AS.“Sebelum (pandemi) ini, kan, di bawah Rp 14 ribu dan sekarang masih fluktuasi,” jelas Anton lagi.Sekadar mengingatkan, sejak pandemi virus Corona diketahui masuk Indonesia pada awal Maret, kurs langsung mengalami depresiasi. Kurs rupiah, yang sebelum pandemi berada di level Rp 13.000 – 14.000-an per dollar AS, sempat melemah menjadi Rp 16.000-an per dollar AS pada pertengahan Maret hingga pertengahan April tapi kemudian sedikit membaik menjadi Rp 15.000-an per dollar AS hingga saat ini.Anton tidak menjelaskan rentang kenaikan harga. Begitu pula dengan rincian model yang harganya berubah.Namun, berdasarkan penelusuran Mobil123.com di situs resmi Toyota Indonesia, secara total ada 13 model yang banderolnya makin mahal. Model-model itu adalah Vios, Corolla Altis, Camry, Yaris, Calya, Avanza, Kijang Innova, Voxy, Rush, Land Cruiser, FT 86, Hi-Ace, Dyna. Ada lima model yang naik dua kali berturut-turut pada April dan Mei. Kelimanya ialah Yaris, Avanza, Calya, Corolla Altis, Dyna.Toyota hanya menyisakan enam model yang harganya tetap pada Mei ini. Daftarnya adalah Agya, Sienta, Alphard, Fortuner, C-HR, Hilux. [Xan/Ari] ✕ Mari terhubung di Whatsapp Kami melindungi informasi pribadi Anda sesuai dengan Kebijakan Perlindungan Data Pribadi Saya setuju dengan Ketentuan Layanan dan Kebijakan Privasi Mobil123.com Saya bersedia dihubungi oleh Mobil123.com dan penjual mobil, afiliasi bisnis, dan mitranya. Lihat penawaran mobil terbaik! Prev Next Penawaran special - hubungi sekarang! hari jam Hrg. Psrn. I Tag Terkait covid-19 pandemi virus corona virus corona harga Toyota Mei 2020 Toyota harga Toyota harga Toyota Mei 2020 naik pandemi pandemi Covid-19 Toyota Indonesia Cetak Insan Akbar Reporter Insan mulai menjadi jurnalis pada 2011 di sebuah harian umum nasional dan resmi bergabung ke Mobil123.com sejak Februari 2018. Ia menyelami dunia otomotif sejak 2012 dan paling tertarik dengan isu-isu industri. Berita Utama 5 Fakta Penting All New Hyundai Santa Fe 2024, Varian Mesin Diesel Punah? Panduan Pembeli Yongki Sanjaya Putra | satu hari yang lalu PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) beberapa waktu lalu telah resmi menghadirkan all-new Santa Fe 2024. SUV medium ini hadir dengan varian Hybrid ... Harga All New Hyundai Santa Fe Mulai Rp699 Juta, Varian Hybrid Mulai Rp786,3 Juta Mobil Baru Insan Akbar | satu hari yang lalu JAKARTA – All New Hyundai Santa Fe resmi mengaspal di Indonesia, dengan varian mesin bensin maupun mesin turbo hybrid. Harganya mulai dari Rp600-800 ... Mengenal Pindad MV3 Garuda, Mobil Kepresidenan Baru Prabowo Buatan Lokal Berita Otomotif Insan Akbar | 2 hari yang lalu JAKARTA – Pindad MV3 Garuda atau Maung Garuda mencuri perhatian setelah digunakan oleh Prabowo Subianto setelah dilantik sebagai Presiden ke-8 ... Eksis 20 Tahun di Indonesia, Daihatsu Xenia sudah Laku Hampir 800 Ribu Unit! Berita Otomotif Insan Akbar | 18 October 2024 JAKARTA – Daihatsu Xenia merayakan usia ke-20 tahun di pasar Indonesia pada 2024. Total angka penjualannya selama dua dekade sudah nyaris 800 ribu ... Komentar
Harga Toyota Kembali Naik pada Mei 2020 Berita Otomotif Insan Akbar | 08 May 2020 06:00 JAKARTA – Harga Toyota pada Mei 2020 kembali naik, seperti yang terjadi sebulan sebelumnya. Akan tetapi, kali ini, lebih banyak model yang mengalami revisi harga.Seperti diberitakan sebelumnya, pada April kemarin Toyota menaikkan harga kendaraan mereka di Indonesia. Saat itu hanya tujuh model yang harganya terkoreksi yaitu Fortuner, Yaris, Sienta, Avanza, Calya, Corolla Altis, dan Dyna.Banderol Toyota kemudian bertambah lagi pada bulan ini. Hal tersebut diungkapkan oleh Anton Jimmi selaku Direktur Pemasaran PT. Toyota Astra Motor (TAM).“Iya, harga ada kenaikan pada Mei. April kemarin ada kenaikan tapi sedikit (modelnya)” ucap Anton kepada Mobil123.com via pesan singkat baru-baru ini. Artikel terkait Harga 7 Model Toyota Naik Bulan Lalu, di Tengah Merosotnya Penjualan Berita Otomotif 05 May 2020 Covid-19 Bikin Rupiah Terpukul, Toyota – Daihatsu Tahan Harga Hingga April Berita Otomotif 23 March 2020 China Kasih Insentif Uang bagi Rakyat yang Beli Mobil Usai Pandemi Corona Berita Otomotif 16 April 2020 Bulan lalu, alasan kenaikan harga adalah penyesuain biaya produksi yang seharusnya dilakukan pada awal tahun. Untuk Mei, alasannya berbeda yaitu nilai tukar rupiah terhadap dollar AS.“Sebelum (pandemi) ini, kan, di bawah Rp 14 ribu dan sekarang masih fluktuasi,” jelas Anton lagi.Sekadar mengingatkan, sejak pandemi virus Corona diketahui masuk Indonesia pada awal Maret, kurs langsung mengalami depresiasi. Kurs rupiah, yang sebelum pandemi berada di level Rp 13.000 – 14.000-an per dollar AS, sempat melemah menjadi Rp 16.000-an per dollar AS pada pertengahan Maret hingga pertengahan April tapi kemudian sedikit membaik menjadi Rp 15.000-an per dollar AS hingga saat ini.Anton tidak menjelaskan rentang kenaikan harga. Begitu pula dengan rincian model yang harganya berubah.Namun, berdasarkan penelusuran Mobil123.com di situs resmi Toyota Indonesia, secara total ada 13 model yang banderolnya makin mahal. Model-model itu adalah Vios, Corolla Altis, Camry, Yaris, Calya, Avanza, Kijang Innova, Voxy, Rush, Land Cruiser, FT 86, Hi-Ace, Dyna. Ada lima model yang naik dua kali berturut-turut pada April dan Mei. Kelimanya ialah Yaris, Avanza, Calya, Corolla Altis, Dyna.Toyota hanya menyisakan enam model yang harganya tetap pada Mei ini. Daftarnya adalah Agya, Sienta, Alphard, Fortuner, C-HR, Hilux. [Xan/Ari] ✕ Mari terhubung di Whatsapp Kami melindungi informasi pribadi Anda sesuai dengan Kebijakan Perlindungan Data Pribadi Saya setuju dengan Ketentuan Layanan dan Kebijakan Privasi Mobil123.com Saya bersedia dihubungi oleh Mobil123.com dan penjual mobil, afiliasi bisnis, dan mitranya. Lihat penawaran mobil terbaik! Prev Next Penawaran special - hubungi sekarang! hari jam Hrg. Psrn. I Tag Terkait covid-19 pandemi virus corona virus corona harga Toyota Mei 2020 Toyota harga Toyota harga Toyota Mei 2020 naik pandemi pandemi Covid-19 Toyota Indonesia
Covid-19 Bikin Rupiah Terpukul, Toyota – Daihatsu Tahan Harga Hingga April Berita Otomotif 23 March 2020
China Kasih Insentif Uang bagi Rakyat yang Beli Mobil Usai Pandemi Corona Berita Otomotif 16 April 2020
5 Fakta Penting All New Hyundai Santa Fe 2024, Varian Mesin Diesel Punah? Panduan Pembeli Yongki Sanjaya Putra | satu hari yang lalu PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) beberapa waktu lalu telah resmi menghadirkan all-new Santa Fe 2024. SUV medium ini hadir dengan varian Hybrid ...
Harga All New Hyundai Santa Fe Mulai Rp699 Juta, Varian Hybrid Mulai Rp786,3 Juta Mobil Baru Insan Akbar | satu hari yang lalu JAKARTA – All New Hyundai Santa Fe resmi mengaspal di Indonesia, dengan varian mesin bensin maupun mesin turbo hybrid. Harganya mulai dari Rp600-800 ...
Mengenal Pindad MV3 Garuda, Mobil Kepresidenan Baru Prabowo Buatan Lokal Berita Otomotif Insan Akbar | 2 hari yang lalu JAKARTA – Pindad MV3 Garuda atau Maung Garuda mencuri perhatian setelah digunakan oleh Prabowo Subianto setelah dilantik sebagai Presiden ke-8 ...
Eksis 20 Tahun di Indonesia, Daihatsu Xenia sudah Laku Hampir 800 Ribu Unit! Berita Otomotif Insan Akbar | 18 October 2024 JAKARTA – Daihatsu Xenia merayakan usia ke-20 tahun di pasar Indonesia pada 2024. Total angka penjualannya selama dua dekade sudah nyaris 800 ribu ...