Beranda Berita Panduan Pembeli 5 Cara Menghemat BBM yang Ternyata Punya Dampak Negatif 5 Cara Menghemat BBM yang Ternyata Punya Dampak Negatif Panduan Pembeli Adi Hidayat | 27 November 2018 10:00 JAKARTA - Ada banyak kebiasaan yang diyakini bisa membuat konsumsi bahan bakar menjadi lebih baik, namun ternyata itu tidak sefektif harapan, bahkan beresiko menimbulkan efek negatif lain.Efek negatifnya pun bermacam-macam. Mulai dari hanya menghabiskan uang hingga meningkatkan resiko kecelakaan. Dilansir dari MarketWatch berikut adalah kebiasaan orang untuk meningkatkan efisiensi BBM yang ternyata tidak seefektif harapan.Menggunakan zat adiktif bensin Artikel terkait Pertamina Terbangkan Mobil Tangki Dispenser ke Palu Berita Otomotif 05 October 2018 Info Mudik 2018: Pertamina Siapkan 3.000 Lebih SPBU Hadapi Arus Balik Lebaran 2018 Berita Otomotif 30 May 2023 Sering Bingung Isi Bensin dari Kanan atau Kiri? Panduan Pembeli 03 June 2016 Penambahan zat adiktif memang bisa meningkatkan efisiensi bahan bakar, namun harga dari zat adiktif tersebut terbilang mahal. Bahkan, zat tersebut justru bisa lebih mahal ketimbang membiarkan bensin dalam kondisi apa adanya. Bila tujuannya memang hanya untuk menghemat bahan bakar, lebih baik menjaga kondisi mesin agar tetap bersih dan melakukan perawatan rutin.Mematikan ACMenggunakan AC memang membuat mesin bekerja lebih berat dan membuat mesin bekerja lebih keras sehingga membuat konsumsi bahan bakar lebih boros. Namun, dengan mematikan AC maka penghuni kendaraan akan terpancing untuk membuka jendela. Akibatnya aerodinamika mobil akan terganggu.Untuk itu pastikan saja mobil tetap terjaga aerodinamika, hindari membawa barang terlalu banyak, tidak memasang roof rack dan menjaga kecepatan agar stabil. Dengan demikian bahan bakar akan tetap terjaga dengan baik.Isi bensin pagi hariCairan menyusut di suhu rendah dan memuai di suhu tinggi adalah fakta. Namun bukan berarti mengisi bahan bakar di pagi hari lantas akan membuat Anda mendapatkan bensin jauh lebih banyak ketimbang di siang hari dengan harga sama. Ini karena BBM disimpan di sebuah tangki di bawah tanah yang suhunya dijaga agar tetap stabil.Dengan demikian, membeli bahan bakar di siang, malam atau pagi hari tidak akan memberi perbedaan signifikan. Namun, bukan berarti membeli bahan bakar di pagi buta tidak menguntungkan. Pom bensin umumnya masih sepi di pagi hari atau tengah malam sehingga Anda akan terhindar dari antrian panjang dan kemacetan parah yang menyebabkan mobil berhenti lama dalam kondisi mesin menyala.Menggunakan alat penghemat BBMAlat penghemat bahan bakar umumnya hanya meningkatkan kualitas udara yang masuk ke mesin pembakaran. Memang bisa membuat efisiensi BBM meningkat, tapi ada cara lebih murah ketimbang membeli alat tersebut. Cara paling sederhana adalah dengan membersihkan secara rutin filter udara.Mengisi tekanan udara ban lebih kerasAdalah fakta dengan mengurangi hambatan gulir ban akan membuat konsumsi energi menjadi lebih efisien. Tapi mengisi tekanan ban terlalu tinggi juga beresiko negatif, khususnya dari aspek keselamatan.Dengan meningkatkan tekanan udara di atas rekomendasi pabrikan, maka membuat tapak ban yang menyentuh jalan akan semakin mengecil. Akibatnya, traksi ban pada jalan akan berkurang dan mennambah jarak pengereman. Akibatnya, Anda harus lebih berhati-hati agar tidak menabrak ketika berkendara.Tak hanya itu, ban juga akan menjadi lebih cepat habis sehingga penggantiannya akan menjadi lebih singkat. Tentunya membeli ban baru justru lebih mahal ketimbang efisiensi bahan bakar yang telah diperoleh. [Adi/Ari] ✕ Mari terhubung di Whatsapp Kami melindungi informasi pribadi Anda sesuai dengan Kebijakan Perlindungan Data Pribadi Saya setuju dengan Ketentuan Layanan dan Kebijakan Privasi Mobil123.com Saya bersedia dihubungi oleh Mobil123.com dan penjual mobil, afiliasi bisnis, dan mitranya. Lihat penawaran mobil terbaik! Prev Next Penawaran special - hubungi sekarang! hari jam Hrg. Psrn. I Tag Terkait bensin Hemat BBM menghemat bahan bakar bahan bakar Cetak Berita Utama September Ceria! Harga BBM Pertamina, Shell, BP, Vivo Kompak Turun Berita Otomotif Insan Akbar | 02 September 2024 JAKARTA – Harga bahan bakar minyak (BBM) yang dijual oleh Pertamina, Shell, BP AKR, hingga Vivo sama-sama turun, memasuki September 2024.Keempat ... Alasan Mobil Listrik China Kuasai Indonesia: Murah dan Berani Potong Harga Mobil Listrik Insan Akbar | 02 September 2024 JAKARTA – Merek-merek China saat ini menguasai pasar mobil listrik murni (battery electric vehicle/BEV) Indonesia. Riset menunjukkan ini antara lain ... Merek-Merek China Kuasai Lebih dari 90 Persen Pasar Mobil Listrik Indonesia Mobil Listrik Insan Akbar | 02 September 2024 JAKARTA – Merek-merek asal China menunjukkan dominasi sangat kuat di pasar mobil listrik murni (battery electric vehicle/BEV) Indonesia pada ... Harga Tesla Cybertruck di Indonesia Rp5 Miliar! Minat Beli? Mobil Baru Insan Akbar | 02 September 2024 JAKARTA – Tesla Cybertruck mulai dijual di Indonesia. Melihat harganya, mobil listrik satu ini jelas bukan buat ‘kaum mendang-mending’.Cybertruck ... Komentar
5 Cara Menghemat BBM yang Ternyata Punya Dampak Negatif Panduan Pembeli Adi Hidayat | 27 November 2018 10:00 JAKARTA - Ada banyak kebiasaan yang diyakini bisa membuat konsumsi bahan bakar menjadi lebih baik, namun ternyata itu tidak sefektif harapan, bahkan beresiko menimbulkan efek negatif lain.Efek negatifnya pun bermacam-macam. Mulai dari hanya menghabiskan uang hingga meningkatkan resiko kecelakaan. Dilansir dari MarketWatch berikut adalah kebiasaan orang untuk meningkatkan efisiensi BBM yang ternyata tidak seefektif harapan.Menggunakan zat adiktif bensin Artikel terkait Pertamina Terbangkan Mobil Tangki Dispenser ke Palu Berita Otomotif 05 October 2018 Info Mudik 2018: Pertamina Siapkan 3.000 Lebih SPBU Hadapi Arus Balik Lebaran 2018 Berita Otomotif 30 May 2023 Sering Bingung Isi Bensin dari Kanan atau Kiri? Panduan Pembeli 03 June 2016 Penambahan zat adiktif memang bisa meningkatkan efisiensi bahan bakar, namun harga dari zat adiktif tersebut terbilang mahal. Bahkan, zat tersebut justru bisa lebih mahal ketimbang membiarkan bensin dalam kondisi apa adanya. Bila tujuannya memang hanya untuk menghemat bahan bakar, lebih baik menjaga kondisi mesin agar tetap bersih dan melakukan perawatan rutin.Mematikan ACMenggunakan AC memang membuat mesin bekerja lebih berat dan membuat mesin bekerja lebih keras sehingga membuat konsumsi bahan bakar lebih boros. Namun, dengan mematikan AC maka penghuni kendaraan akan terpancing untuk membuka jendela. Akibatnya aerodinamika mobil akan terganggu.Untuk itu pastikan saja mobil tetap terjaga aerodinamika, hindari membawa barang terlalu banyak, tidak memasang roof rack dan menjaga kecepatan agar stabil. Dengan demikian bahan bakar akan tetap terjaga dengan baik.Isi bensin pagi hariCairan menyusut di suhu rendah dan memuai di suhu tinggi adalah fakta. Namun bukan berarti mengisi bahan bakar di pagi hari lantas akan membuat Anda mendapatkan bensin jauh lebih banyak ketimbang di siang hari dengan harga sama. Ini karena BBM disimpan di sebuah tangki di bawah tanah yang suhunya dijaga agar tetap stabil.Dengan demikian, membeli bahan bakar di siang, malam atau pagi hari tidak akan memberi perbedaan signifikan. Namun, bukan berarti membeli bahan bakar di pagi buta tidak menguntungkan. Pom bensin umumnya masih sepi di pagi hari atau tengah malam sehingga Anda akan terhindar dari antrian panjang dan kemacetan parah yang menyebabkan mobil berhenti lama dalam kondisi mesin menyala.Menggunakan alat penghemat BBMAlat penghemat bahan bakar umumnya hanya meningkatkan kualitas udara yang masuk ke mesin pembakaran. Memang bisa membuat efisiensi BBM meningkat, tapi ada cara lebih murah ketimbang membeli alat tersebut. Cara paling sederhana adalah dengan membersihkan secara rutin filter udara.Mengisi tekanan udara ban lebih kerasAdalah fakta dengan mengurangi hambatan gulir ban akan membuat konsumsi energi menjadi lebih efisien. Tapi mengisi tekanan ban terlalu tinggi juga beresiko negatif, khususnya dari aspek keselamatan.Dengan meningkatkan tekanan udara di atas rekomendasi pabrikan, maka membuat tapak ban yang menyentuh jalan akan semakin mengecil. Akibatnya, traksi ban pada jalan akan berkurang dan mennambah jarak pengereman. Akibatnya, Anda harus lebih berhati-hati agar tidak menabrak ketika berkendara.Tak hanya itu, ban juga akan menjadi lebih cepat habis sehingga penggantiannya akan menjadi lebih singkat. Tentunya membeli ban baru justru lebih mahal ketimbang efisiensi bahan bakar yang telah diperoleh. [Adi/Ari] ✕ Mari terhubung di Whatsapp Kami melindungi informasi pribadi Anda sesuai dengan Kebijakan Perlindungan Data Pribadi Saya setuju dengan Ketentuan Layanan dan Kebijakan Privasi Mobil123.com Saya bersedia dihubungi oleh Mobil123.com dan penjual mobil, afiliasi bisnis, dan mitranya. Lihat penawaran mobil terbaik! Prev Next Penawaran special - hubungi sekarang! hari jam Hrg. Psrn. I Tag Terkait bensin Hemat BBM menghemat bahan bakar bahan bakar
Info Mudik 2018: Pertamina Siapkan 3.000 Lebih SPBU Hadapi Arus Balik Lebaran 2018 Berita Otomotif 30 May 2023
September Ceria! Harga BBM Pertamina, Shell, BP, Vivo Kompak Turun Berita Otomotif Insan Akbar | 02 September 2024 JAKARTA – Harga bahan bakar minyak (BBM) yang dijual oleh Pertamina, Shell, BP AKR, hingga Vivo sama-sama turun, memasuki September 2024.Keempat ...
Alasan Mobil Listrik China Kuasai Indonesia: Murah dan Berani Potong Harga Mobil Listrik Insan Akbar | 02 September 2024 JAKARTA – Merek-merek China saat ini menguasai pasar mobil listrik murni (battery electric vehicle/BEV) Indonesia. Riset menunjukkan ini antara lain ...
Merek-Merek China Kuasai Lebih dari 90 Persen Pasar Mobil Listrik Indonesia Mobil Listrik Insan Akbar | 02 September 2024 JAKARTA – Merek-merek asal China menunjukkan dominasi sangat kuat di pasar mobil listrik murni (battery electric vehicle/BEV) Indonesia pada ...
Harga Tesla Cybertruck di Indonesia Rp5 Miliar! Minat Beli? Mobil Baru Insan Akbar | 02 September 2024 JAKARTA – Tesla Cybertruck mulai dijual di Indonesia. Melihat harganya, mobil listrik satu ini jelas bukan buat ‘kaum mendang-mending’.Cybertruck ...