Beranda Berita Berita Otomotif Viral Video Angkot Isuzu Panther Tembus Banjir, Ini Kata Sang Pabrikan Viral Video Angkot Isuzu Panther Tembus Banjir, Ini Kata Sang Pabrikan Berita Otomotif Insan Akbar | 04 January 2020 13:47 JAKARTA – Sebuah video mobil menembus banjir besar di jalan raya baru-baru ini viral di media sosial. Mobil tersebut adalah angkutan perkotaan (angkot) berwarna merah dengan merek Isuzu Panther. Tidak jelas kapan serta di mana peristiwa ini terjadi, akan tetapi kemunculan dan penyebarannya terjadi di tengah-tengah musibah banjir besar di area Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi (Jabodetabek) pada 1 Januari 2020 akibat hujan lebat sepanjang malam tahun baru.Di dalam video terlihat angkot nekad menerabas banjir tinggi. Ketinggian air bahkan sudah menutup grille dan hampir seluruh bonnet (moncong depan) mobil.Video itu pun viral di berbagai media sosial seperti Facebook, Instagram, serta Youtube. Warganet pun ramai berkomentar.Akun @yogatryas di Instagram berkata ‘Panther.. Rajanya diesel..’, sementara @rahmatdatulhidayat menulis ‘mobil badak dilawan’. Ada pula yang berkomentar lebih umum bahwa ini merupakan kelebihan mobil-mobil diesel.“Mesin diesel lebih waterproof (tahan air) dibanding mesin bensin. Tinggal jaga rpm aja dan jalan pelan, pasti aman,” tukas @ambonez25. Artikel terkait Isuzu Panther Menolak Punah Meski Lama Tak Disentuh Berita Otomotif 15 November 2019 Isuzu akan Kembali Ekspor Mobil Rakitan Indonesia, Tapi Kali Ini Bukan Panther Berita Otomotif 18 November 2019 Isuzu Panther, Nasibnya di Persimpangan Antara Hidup dan Mati Berita Otomotif 29 January 2019 Lantas, apa kata Isuzu mengenai video viral Panther aman menerjang banjir?Anjar Kisworo, Service Department Head Astra Isuzu, melalui pesan singkat pada Jumat (3/1/2020) menerangkan posisi mesin, air intake, dan lain-lain dari setiap merek bahkan tipe unit bisa berbeda-beda posisinya. Pihaknya tetap menyarankan sebaiknya dalam berkendara tetap menghindari daerah banjir.Pasalnya, dalam banjir ada banyak faktor eksternal seperti halangan atau lubang yang tak terlihat, arus deras air, gelombang, cipratan air. Ini semua dapat menimbulkan kerusakan.“Pada dasarnya kendaraan diesel konvensional selama selama battery (aki) dan jalur listriknya tidak korslet dan intake tidak kemasukan air, mobil akan tetap bisa berjalan dan yang terpenting tidak boleh berhenti saat melewati banjir. Untuk Isuzu Panther, posisi intake ada pada atas toda dan di fender dan posisi battery juga tinggi,” paparnya.Sistem udara masuk yang bagus, lanjut dia, sedemikian tidak mudah menyedot air dan sistem isolasi kelistrikan juga bagus. Maka, yang terjadi, air akan sulit masuk ke fender dan ruang mesin.“Secara teknis, air cenderung terbelah dan terdorong ke depan. Hal ini juga didukung kemampuan pengemudi,” tutupnya. [Xan/Ari] ✕ Mari terhubung di Whatsapp Kami melindungi informasi pribadi Anda sesuai dengan Kebijakan Perlindungan Data Pribadi Saya setuju dengan Ketentuan Layanan dan Kebijakan Privasi Mobil123.com Saya bersedia dihubungi oleh Mobil123.com dan penjual mobil, afiliasi bisnis, dan mitranya. Lihat penawaran mobil terbaik! Prev Next Penawaran special - hubungi sekarang! hari jam Hrg. Psrn. I Tag Terkait Panther tembus banjir Isuzu Panther panther banjir Jakarta 2020 Isuzu Panther tembus banjir angkot Panther angkot tembus banjir banjir jakarta Cetak Insan Akbar Reporter Insan mulai menjadi jurnalis pada 2011 di sebuah harian umum nasional dan resmi bergabung ke Mobil123.com sejak Februari 2018. Ia menyelami dunia otomotif sejak 2012 dan paling tertarik dengan isu-isu industri. Berita Utama Harga Hyundai Creta Facelift 2025 Rp299-507 Jutaan, Ada Varian N-Line Turbo Mobil Baru Insan Akbar | 10 January 2025 JAKARTA – Hyundai Creta Facelift resmi meluncur di Indonesia pada 2025. Pada model terbaru ini, dihadirkan varian N-Line yang punya opsi mesin turbo. ... Insentif sudah Dikasih, Toyota Veloz Hybrid Akhirnya Meluncur pada 2025? Mobil Listrik Insan Akbar | 06 January 2025 JAKARTA – Insentif mobil hybrid siap dikucurkan mulai 2025. Toyota meminta pihak-pihak yang menunggu mobil hybrid murah Toyota untuk tidak khawatir. ... Rencana Mobil Baru Toyota Indonesia 2025: Ada Mobil Hybrid dan Mobil Listrik Baru Mobil Listrik Insan Akbar | 06 January 2025 JAKARTA – Toyota memberikan sedikit informasi mengenai rencana peluncuran mobil baru mereka untuk pasar Indonesia pada 2025. ‘Serangan’ di pasar ... Harga Mobil di Sumatera hingga Papua Suatu Saat Diharapkan Bisa Sama Berita Otomotif Insan Akbar | 06 January 2025 JAKARTA – Harga mobil di Indonesia bisa berlainan di setiap daerah, meskipun masih satu pulau. Apalagi jika beda pulau. Diharapkan, suatu saat nanti ... Komentar
Viral Video Angkot Isuzu Panther Tembus Banjir, Ini Kata Sang Pabrikan Berita Otomotif Insan Akbar | 04 January 2020 13:47 JAKARTA – Sebuah video mobil menembus banjir besar di jalan raya baru-baru ini viral di media sosial. Mobil tersebut adalah angkutan perkotaan (angkot) berwarna merah dengan merek Isuzu Panther. Tidak jelas kapan serta di mana peristiwa ini terjadi, akan tetapi kemunculan dan penyebarannya terjadi di tengah-tengah musibah banjir besar di area Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi (Jabodetabek) pada 1 Januari 2020 akibat hujan lebat sepanjang malam tahun baru.Di dalam video terlihat angkot nekad menerabas banjir tinggi. Ketinggian air bahkan sudah menutup grille dan hampir seluruh bonnet (moncong depan) mobil.Video itu pun viral di berbagai media sosial seperti Facebook, Instagram, serta Youtube. Warganet pun ramai berkomentar.Akun @yogatryas di Instagram berkata ‘Panther.. Rajanya diesel..’, sementara @rahmatdatulhidayat menulis ‘mobil badak dilawan’. Ada pula yang berkomentar lebih umum bahwa ini merupakan kelebihan mobil-mobil diesel.“Mesin diesel lebih waterproof (tahan air) dibanding mesin bensin. Tinggal jaga rpm aja dan jalan pelan, pasti aman,” tukas @ambonez25. Artikel terkait Isuzu Panther Menolak Punah Meski Lama Tak Disentuh Berita Otomotif 15 November 2019 Isuzu akan Kembali Ekspor Mobil Rakitan Indonesia, Tapi Kali Ini Bukan Panther Berita Otomotif 18 November 2019 Isuzu Panther, Nasibnya di Persimpangan Antara Hidup dan Mati Berita Otomotif 29 January 2019 Lantas, apa kata Isuzu mengenai video viral Panther aman menerjang banjir?Anjar Kisworo, Service Department Head Astra Isuzu, melalui pesan singkat pada Jumat (3/1/2020) menerangkan posisi mesin, air intake, dan lain-lain dari setiap merek bahkan tipe unit bisa berbeda-beda posisinya. Pihaknya tetap menyarankan sebaiknya dalam berkendara tetap menghindari daerah banjir.Pasalnya, dalam banjir ada banyak faktor eksternal seperti halangan atau lubang yang tak terlihat, arus deras air, gelombang, cipratan air. Ini semua dapat menimbulkan kerusakan.“Pada dasarnya kendaraan diesel konvensional selama selama battery (aki) dan jalur listriknya tidak korslet dan intake tidak kemasukan air, mobil akan tetap bisa berjalan dan yang terpenting tidak boleh berhenti saat melewati banjir. Untuk Isuzu Panther, posisi intake ada pada atas toda dan di fender dan posisi battery juga tinggi,” paparnya.Sistem udara masuk yang bagus, lanjut dia, sedemikian tidak mudah menyedot air dan sistem isolasi kelistrikan juga bagus. Maka, yang terjadi, air akan sulit masuk ke fender dan ruang mesin.“Secara teknis, air cenderung terbelah dan terdorong ke depan. Hal ini juga didukung kemampuan pengemudi,” tutupnya. [Xan/Ari] ✕ Mari terhubung di Whatsapp Kami melindungi informasi pribadi Anda sesuai dengan Kebijakan Perlindungan Data Pribadi Saya setuju dengan Ketentuan Layanan dan Kebijakan Privasi Mobil123.com Saya bersedia dihubungi oleh Mobil123.com dan penjual mobil, afiliasi bisnis, dan mitranya. Lihat penawaran mobil terbaik! Prev Next Penawaran special - hubungi sekarang! hari jam Hrg. Psrn. I Tag Terkait Panther tembus banjir Isuzu Panther panther banjir Jakarta 2020 Isuzu Panther tembus banjir angkot Panther angkot tembus banjir banjir jakarta
Isuzu akan Kembali Ekspor Mobil Rakitan Indonesia, Tapi Kali Ini Bukan Panther Berita Otomotif 18 November 2019
Harga Hyundai Creta Facelift 2025 Rp299-507 Jutaan, Ada Varian N-Line Turbo Mobil Baru Insan Akbar | 10 January 2025 JAKARTA – Hyundai Creta Facelift resmi meluncur di Indonesia pada 2025. Pada model terbaru ini, dihadirkan varian N-Line yang punya opsi mesin turbo. ...
Insentif sudah Dikasih, Toyota Veloz Hybrid Akhirnya Meluncur pada 2025? Mobil Listrik Insan Akbar | 06 January 2025 JAKARTA – Insentif mobil hybrid siap dikucurkan mulai 2025. Toyota meminta pihak-pihak yang menunggu mobil hybrid murah Toyota untuk tidak khawatir. ...
Rencana Mobil Baru Toyota Indonesia 2025: Ada Mobil Hybrid dan Mobil Listrik Baru Mobil Listrik Insan Akbar | 06 January 2025 JAKARTA – Toyota memberikan sedikit informasi mengenai rencana peluncuran mobil baru mereka untuk pasar Indonesia pada 2025. ‘Serangan’ di pasar ...
Harga Mobil di Sumatera hingga Papua Suatu Saat Diharapkan Bisa Sama Berita Otomotif Insan Akbar | 06 January 2025 JAKARTA – Harga mobil di Indonesia bisa berlainan di setiap daerah, meskipun masih satu pulau. Apalagi jika beda pulau. Diharapkan, suatu saat nanti ...