Beranda Berita Berita Otomotif Teknologi Antigempa Bridgestone Dipakai di Olimpiade Tokyo 2020 Teknologi Antigempa Bridgestone Dipakai di Olimpiade Tokyo 2020 Berita Otomotif Insan Akbar | 30 May 2023 06:20 TOKYO - Teknologi antigempa bernama isolasi sesmik milik Bridgestone turut digunakan di venue-venue pertandingan Olimpiade Tokyo 2020.Bridgestone, satu-satunya mitra Olimpiade dan Paralimpiade global, memasok bantalan seismik mutakhir untuk dipasang di struktur permanen dua arena baru yang dibangun sebagai venue pertandingan Olimpiade dan Paralimpiade Tokyo tahun depan. Keduanya adalah Tokyo Aquatics Center serta Ariake Arena.Tempat pertama bakal digunakan untuk cabang olah raga renang, menyelam, dan renang artistik. Adapun Ariake Arena nantinya menjadi tempat digelarnya pertandingan bola voli dan basket kursi roda. Artikel terkait Truk Masjid Akan Hadir di Olimpiade Tokyo 2020 Berita Otomotif 27 July 2018 Honda Hadiahi Greysia Polii dan Apriyani Rahayu City Hatchback RS Berita Otomotif 07 August 2021 Ini Keunggulan Bridgestone Potenza Adrenalin RE003 Berita Otomotif 18 March 2015 Produsen ban yang berkantor pusat di Tokyo ini sendiri telah mengembangkan dan membuat teknologi isolasi seismiknya sejak 1984. Saat ini, bantalan isolasi seismik milik Bridgestone telah digunakan di berbagai fasilitas di Jepang dan di seluruh dunia, termasuk landmark bersejarah seperti Stasiun Tokyo, Balai Kota Los Angeles, serta berbagai fasilitas kesiapsiagaan bencana, gedung pemerintah, rumah sakit, fasilitas komersial, kompleks apartemen dan tempat tinggal.Tidak hanya itu. Kantor Bridgestone di Indonesia yang baru beroperasi pada akhir 2018 juga menerapkan teknologi antigempa ini.“Bridgestone telah berada di garis depan teknologi isolasi seismik selama beberapa dekade. Saat bersiap menyambut seluruh dunia ke Olimpiade dan Paralimpik di kampung halaman kami, kami menjajaki semua peluang agar produk dan solusi inovatif dari kami dapat meningkatkan dan mendukung cara atlet, pengunjung, dan tamu di Tokyo untuk bergerak, hidup, bekerja, dan bermain,” ucap Tomohiro Kusano, Wakil Presiden dan Pejabat Senior untuk Bisnis Solusi Produk Diversifikasi Bridgestone melalui keterangan resmi pada Selasa (18/6/2019).Bantalan isolasi seismik adalah penyangga struktural fleksibel yang mengisolasi struktur dari tanah untuk membantu mengurangi penyebaran guncangan seismik serta mereduksi kemungkinan kerusakan pada saat terjadi gempa bumi. Rentang ukuran bantalan ini berdiameter di antara 600 mm dan 1.800 mm. [Xan/Ari] ✕ Mari terhubung di Whatsapp Kami melindungi informasi pribadi Anda sesuai dengan Kebijakan Perlindungan Data Pribadi Saya setuju dengan Ketentuan Layanan dan Kebijakan Privasi Mobil123.com Saya bersedia dihubungi oleh Mobil123.com dan penjual mobil, afiliasi bisnis, dan mitranya. Lihat penawaran mobil terbaik! Prev Next Penawaran special - hubungi sekarang! hari jam Hrg. Psrn. I Tag Terkait teknologi isolasi seismik Bridgestone teknologi antigempa Bridgestone Olimpiade Tokyo 2020 bridgestone Cetak Insan Akbar Reporter Insan mulai menjadi jurnalis pada 2011 di sebuah harian umum nasional dan resmi bergabung ke Mobil123.com sejak Februari 2018. Ia menyelami dunia otomotif sejak 2012 dan paling tertarik dengan isu-isu industri. Berita Utama Daya Beli sedang Lemah, Menperin Berharap Harga Mobil juga Bisa Ikut Diturunkan Berita Otomotif Insan Akbar | 28 February 2025 KARAWANG – Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita berharap para pabrikan mobil juga membantu berbagai usaha pemerintah dalam mendongkrak ... Ditanya Kapan Jual Mobil Hybrid atau Mobil Listrik, Daihatsu: Tunggu Tahun Ini! Mobil Listrik Insan Akbar | 28 February 2025 KARAWANG – Daihatsu mengaku punya informasi terkait rencana elektrifikasi di pasar Indonesia pada 2025. Apakah mereka akhirnya akan meluncurkan ... Heboh Kasus Dugaan BBM Oplosan, Pertamina Klaim Kualitas Pertamax Sesuai Spesifikasi Berita Otomotif Insan Akbar | 28 February 2025 JAKARTA – Kasus dugaan korupsi Pertamina dengan modus mengoplos bahan bakar minyak (BBM) jenis Pertamax ramai diperbincangkan beberapa hari ... Chery Mau Rilis Minimal 3 Mobil Baru pada 2025, di Antaranya PHEV Rakitan Lokal Mobil Listrik Insan Akbar | 28 February 2025 JAKARTA – Chery berencana merilis beberapa mobil baru di Indonesia pada 2025. Di antaranya ada yang berteknologi plug-in hybrid electric vehicle ... Komentar
Teknologi Antigempa Bridgestone Dipakai di Olimpiade Tokyo 2020 Berita Otomotif Insan Akbar | 30 May 2023 06:20 TOKYO - Teknologi antigempa bernama isolasi sesmik milik Bridgestone turut digunakan di venue-venue pertandingan Olimpiade Tokyo 2020.Bridgestone, satu-satunya mitra Olimpiade dan Paralimpiade global, memasok bantalan seismik mutakhir untuk dipasang di struktur permanen dua arena baru yang dibangun sebagai venue pertandingan Olimpiade dan Paralimpiade Tokyo tahun depan. Keduanya adalah Tokyo Aquatics Center serta Ariake Arena.Tempat pertama bakal digunakan untuk cabang olah raga renang, menyelam, dan renang artistik. Adapun Ariake Arena nantinya menjadi tempat digelarnya pertandingan bola voli dan basket kursi roda. Artikel terkait Truk Masjid Akan Hadir di Olimpiade Tokyo 2020 Berita Otomotif 27 July 2018 Honda Hadiahi Greysia Polii dan Apriyani Rahayu City Hatchback RS Berita Otomotif 07 August 2021 Ini Keunggulan Bridgestone Potenza Adrenalin RE003 Berita Otomotif 18 March 2015 Produsen ban yang berkantor pusat di Tokyo ini sendiri telah mengembangkan dan membuat teknologi isolasi seismiknya sejak 1984. Saat ini, bantalan isolasi seismik milik Bridgestone telah digunakan di berbagai fasilitas di Jepang dan di seluruh dunia, termasuk landmark bersejarah seperti Stasiun Tokyo, Balai Kota Los Angeles, serta berbagai fasilitas kesiapsiagaan bencana, gedung pemerintah, rumah sakit, fasilitas komersial, kompleks apartemen dan tempat tinggal.Tidak hanya itu. Kantor Bridgestone di Indonesia yang baru beroperasi pada akhir 2018 juga menerapkan teknologi antigempa ini.“Bridgestone telah berada di garis depan teknologi isolasi seismik selama beberapa dekade. Saat bersiap menyambut seluruh dunia ke Olimpiade dan Paralimpik di kampung halaman kami, kami menjajaki semua peluang agar produk dan solusi inovatif dari kami dapat meningkatkan dan mendukung cara atlet, pengunjung, dan tamu di Tokyo untuk bergerak, hidup, bekerja, dan bermain,” ucap Tomohiro Kusano, Wakil Presiden dan Pejabat Senior untuk Bisnis Solusi Produk Diversifikasi Bridgestone melalui keterangan resmi pada Selasa (18/6/2019).Bantalan isolasi seismik adalah penyangga struktural fleksibel yang mengisolasi struktur dari tanah untuk membantu mengurangi penyebaran guncangan seismik serta mereduksi kemungkinan kerusakan pada saat terjadi gempa bumi. Rentang ukuran bantalan ini berdiameter di antara 600 mm dan 1.800 mm. [Xan/Ari] ✕ Mari terhubung di Whatsapp Kami melindungi informasi pribadi Anda sesuai dengan Kebijakan Perlindungan Data Pribadi Saya setuju dengan Ketentuan Layanan dan Kebijakan Privasi Mobil123.com Saya bersedia dihubungi oleh Mobil123.com dan penjual mobil, afiliasi bisnis, dan mitranya. Lihat penawaran mobil terbaik! Prev Next Penawaran special - hubungi sekarang! hari jam Hrg. Psrn. I Tag Terkait teknologi isolasi seismik Bridgestone teknologi antigempa Bridgestone Olimpiade Tokyo 2020 bridgestone
Daya Beli sedang Lemah, Menperin Berharap Harga Mobil juga Bisa Ikut Diturunkan Berita Otomotif Insan Akbar | 28 February 2025 KARAWANG – Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita berharap para pabrikan mobil juga membantu berbagai usaha pemerintah dalam mendongkrak ...
Ditanya Kapan Jual Mobil Hybrid atau Mobil Listrik, Daihatsu: Tunggu Tahun Ini! Mobil Listrik Insan Akbar | 28 February 2025 KARAWANG – Daihatsu mengaku punya informasi terkait rencana elektrifikasi di pasar Indonesia pada 2025. Apakah mereka akhirnya akan meluncurkan ...
Heboh Kasus Dugaan BBM Oplosan, Pertamina Klaim Kualitas Pertamax Sesuai Spesifikasi Berita Otomotif Insan Akbar | 28 February 2025 JAKARTA – Kasus dugaan korupsi Pertamina dengan modus mengoplos bahan bakar minyak (BBM) jenis Pertamax ramai diperbincangkan beberapa hari ...
Chery Mau Rilis Minimal 3 Mobil Baru pada 2025, di Antaranya PHEV Rakitan Lokal Mobil Listrik Insan Akbar | 28 February 2025 JAKARTA – Chery berencana merilis beberapa mobil baru di Indonesia pada 2025. Di antaranya ada yang berteknologi plug-in hybrid electric vehicle ...