Beranda Berita Panduan Pembeli Program Penjualan Akhir Tahun Mitsubishi Program Penjualan Akhir Tahun Mitsubishi Panduan Pembeli Amos Arya | 16 December 2016 14:10 JAKARTA - PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB) gelar program penjualan menarik di akhir tahun 2016.Bagi konsumen dan calon konsumen Mitsubishi yang berencana membeli kendaraan penumpang Mitsubishi di Bulan Desember 2016, PT.KTB menyiapkan program menarik. Terdari dari program penjualan dan purnajual untuk kendaraan penumpang serta kendaraan niaga ringan.Seluruh jajaran model kendaraan penumpang Pajero Sport, Outlander Sport, Mirage dan Delica plus kendaraan niaga Triton, T120SS dan L300 masuk dalam program ini. Syaratnya validasi faktur terbit pada 1-31 Desember 2016.Seluruh program memiliki syarat dan ketentuan berlaku. Untuk mengetahui lebih lanjut terkait program ini, konsumen dapat langsung menghubungi dealer resmi Mitsubishi, mengaksesnya di situs www.ktb-mitsubishimotors.co.id dan menghubungi Call Center Mitsubishi 0804-1-300-300.“Dengan program ini, KTB berharap dapat terus memberikan produk berkualitas dan penawaran yang menarik sesuai kebutuhan konsumen. Ini juga bertujuan agar dapat terus menjadi salah satu pilihan kendaraan terbaik bagi konsumen sesuai semangat Brand New Day,” ujar Irwan Kuncoro, Operating General Manager, MMC Sales & Marketing Division PT KTB.Berikut detil dari program akhir tahun PT KTB.Pajero Sport1. Program pembiayaan uang muka rendah atau bunga ringan khusus varian Exceed dan Dakar.2. Gratis paket aksesoris senilai ±Rp 6.100.000 untuk Pajero Sport varian Exceed.3. Gratis kaca film V-Kool.4. Gratis biaya jasa (sesuai dengan Service Manual Book) hingga 50.000km atau 4 tahun, senilai ±Rp 5.500.000 untuk semua varian.Outlander Sport1. Program pembiayaan uang muka rendah atau bunga ringan.2. Gratis biaya jasa & suku cadang (sesuai dengan Service Manual Book) hingga 50.000km atau 4 tahun, senilai ±Rp 7.800.000 untuk semua varian.3. Gratis GPS Navigasi dan Rear Camera.4. Gratis kaca film V-Kool.Mirage1. Program pembiayaan uang muka rendah atau bunga ringan.2. Gratis biaya jasa dan suku cadang (sesuai dengan Service Manual Book) hingga 50.000km atau 4 tahun, senilai ±Rp 5.400.000 untuk semua varian.3. Gratis paket aksesoris senilai ±Rp 3.000.000 untuk semua varian.4. Gratis kaca film Solar Gard.Delica1. Program pembiayaan uang muka rendah atau bunga ringan (khusus varian standard).2. Gratis biaya jasa (sesuai dengan Service Manual Book) hingga 50.000km atau 4 tahun, senilai ±Rp 4.000.000 untuk semua varian.3. Gratis kaca film V-Kool.Triton1. Pilihan pembiayaan uang muka rendah atau bunga ringan.2. Gratis biaya jasa dan suku cadang (sesuai dengan Service Manual Book) hingga 40.000km atau 2 tahun senilai ±Rp 8.500.000 untuk semua varian. (Amo/Ari)Temukan mobil idaman di Mobil123Mari bergabung bersama kami di Facebook dan Twitter ✕ Mari terhubung di Whatsapp Kami melindungi informasi pribadi Anda sesuai dengan Kebijakan Perlindungan Data Pribadi Saya setuju dengan Ketentuan Layanan dan Kebijakan Privasi Mobil123.com Saya bersedia dihubungi oleh Mobil123.com dan penjual mobil, afiliasi bisnis, dan mitranya. Lihat penawaran mobil terbaik! Prev Next Penawaran special - hubungi sekarang! hari jam Hrg. Psrn. I Tag Terkait Mitsubishi Delica Mitsubishi Outlander Sport Mitsubishi Pajero Sport PT Krama Yudha Tiga Belian Motors Mitsubishi Triton KTB Mitsubishi Mirage Cetak Berita Utama Harga Hyundai Creta Facelift 2025 Rp299-507 Jutaan, Ada Varian N-Line Turbo Mobil Baru Insan Akbar | 10 January 2025 JAKARTA – Hyundai Creta Facelift resmi meluncur di Indonesia pada 2025. Pada model terbaru ini, dihadirkan varian N-Line yang punya opsi mesin ... Insentif sudah Dikasih, Toyota Veloz Hybrid Akhirnya Meluncur pada 2025? Mobil Listrik Insan Akbar | 06 January 2025 JAKARTA – Insentif mobil hybrid siap dikucurkan mulai 2025. Toyota meminta pihak-pihak yang menunggu mobil hybrid murah Toyota untuk tidak khawatir. ... Rencana Mobil Baru Toyota Indonesia 2025: Ada Mobil Hybrid dan Mobil Listrik Baru Mobil Listrik Insan Akbar | 06 January 2025 JAKARTA – Toyota memberikan sedikit informasi mengenai rencana peluncuran mobil baru mereka untuk pasar Indonesia pada 2025. ‘Serangan’ di pasar ... Harga Mobil di Sumatera hingga Papua Suatu Saat Diharapkan Bisa Sama Berita Otomotif Insan Akbar | 06 January 2025 JAKARTA – Harga mobil di Indonesia bisa berlainan di setiap daerah, meskipun masih satu pulau. Apalagi jika beda pulau. Diharapkan, suatu saat nanti ... Komentar
Program Penjualan Akhir Tahun Mitsubishi Panduan Pembeli Amos Arya | 16 December 2016 14:10 JAKARTA - PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB) gelar program penjualan menarik di akhir tahun 2016.Bagi konsumen dan calon konsumen Mitsubishi yang berencana membeli kendaraan penumpang Mitsubishi di Bulan Desember 2016, PT.KTB menyiapkan program menarik. Terdari dari program penjualan dan purnajual untuk kendaraan penumpang serta kendaraan niaga ringan.Seluruh jajaran model kendaraan penumpang Pajero Sport, Outlander Sport, Mirage dan Delica plus kendaraan niaga Triton, T120SS dan L300 masuk dalam program ini. Syaratnya validasi faktur terbit pada 1-31 Desember 2016.Seluruh program memiliki syarat dan ketentuan berlaku. Untuk mengetahui lebih lanjut terkait program ini, konsumen dapat langsung menghubungi dealer resmi Mitsubishi, mengaksesnya di situs www.ktb-mitsubishimotors.co.id dan menghubungi Call Center Mitsubishi 0804-1-300-300.“Dengan program ini, KTB berharap dapat terus memberikan produk berkualitas dan penawaran yang menarik sesuai kebutuhan konsumen. Ini juga bertujuan agar dapat terus menjadi salah satu pilihan kendaraan terbaik bagi konsumen sesuai semangat Brand New Day,” ujar Irwan Kuncoro, Operating General Manager, MMC Sales & Marketing Division PT KTB.Berikut detil dari program akhir tahun PT KTB.Pajero Sport1. Program pembiayaan uang muka rendah atau bunga ringan khusus varian Exceed dan Dakar.2. Gratis paket aksesoris senilai ±Rp 6.100.000 untuk Pajero Sport varian Exceed.3. Gratis kaca film V-Kool.4. Gratis biaya jasa (sesuai dengan Service Manual Book) hingga 50.000km atau 4 tahun, senilai ±Rp 5.500.000 untuk semua varian.Outlander Sport1. Program pembiayaan uang muka rendah atau bunga ringan.2. Gratis biaya jasa & suku cadang (sesuai dengan Service Manual Book) hingga 50.000km atau 4 tahun, senilai ±Rp 7.800.000 untuk semua varian.3. Gratis GPS Navigasi dan Rear Camera.4. Gratis kaca film V-Kool.Mirage1. Program pembiayaan uang muka rendah atau bunga ringan.2. Gratis biaya jasa dan suku cadang (sesuai dengan Service Manual Book) hingga 50.000km atau 4 tahun, senilai ±Rp 5.400.000 untuk semua varian.3. Gratis paket aksesoris senilai ±Rp 3.000.000 untuk semua varian.4. Gratis kaca film Solar Gard.Delica1. Program pembiayaan uang muka rendah atau bunga ringan (khusus varian standard).2. Gratis biaya jasa (sesuai dengan Service Manual Book) hingga 50.000km atau 4 tahun, senilai ±Rp 4.000.000 untuk semua varian.3. Gratis kaca film V-Kool.Triton1. Pilihan pembiayaan uang muka rendah atau bunga ringan.2. Gratis biaya jasa dan suku cadang (sesuai dengan Service Manual Book) hingga 40.000km atau 2 tahun senilai ±Rp 8.500.000 untuk semua varian. (Amo/Ari)Temukan mobil idaman di Mobil123Mari bergabung bersama kami di Facebook dan Twitter ✕ Mari terhubung di Whatsapp Kami melindungi informasi pribadi Anda sesuai dengan Kebijakan Perlindungan Data Pribadi Saya setuju dengan Ketentuan Layanan dan Kebijakan Privasi Mobil123.com Saya bersedia dihubungi oleh Mobil123.com dan penjual mobil, afiliasi bisnis, dan mitranya. Lihat penawaran mobil terbaik! Prev Next Penawaran special - hubungi sekarang! hari jam Hrg. Psrn. I Tag Terkait Mitsubishi Delica Mitsubishi Outlander Sport Mitsubishi Pajero Sport PT Krama Yudha Tiga Belian Motors Mitsubishi Triton KTB Mitsubishi Mirage
Harga Hyundai Creta Facelift 2025 Rp299-507 Jutaan, Ada Varian N-Line Turbo Mobil Baru Insan Akbar | 10 January 2025 JAKARTA – Hyundai Creta Facelift resmi meluncur di Indonesia pada 2025. Pada model terbaru ini, dihadirkan varian N-Line yang punya opsi mesin ...
Insentif sudah Dikasih, Toyota Veloz Hybrid Akhirnya Meluncur pada 2025? Mobil Listrik Insan Akbar | 06 January 2025 JAKARTA – Insentif mobil hybrid siap dikucurkan mulai 2025. Toyota meminta pihak-pihak yang menunggu mobil hybrid murah Toyota untuk tidak khawatir. ...
Rencana Mobil Baru Toyota Indonesia 2025: Ada Mobil Hybrid dan Mobil Listrik Baru Mobil Listrik Insan Akbar | 06 January 2025 JAKARTA – Toyota memberikan sedikit informasi mengenai rencana peluncuran mobil baru mereka untuk pasar Indonesia pada 2025. ‘Serangan’ di pasar ...
Harga Mobil di Sumatera hingga Papua Suatu Saat Diharapkan Bisa Sama Berita Otomotif Insan Akbar | 06 January 2025 JAKARTA – Harga mobil di Indonesia bisa berlainan di setiap daerah, meskipun masih satu pulau. Apalagi jika beda pulau. Diharapkan, suatu saat nanti ...