Beranda Berita Panduan Pembeli Toyota Starlet 1993, Antik Baru Jalan 49.000 KM Khusus Kolektor Toyota Starlet 1993, Antik Baru Jalan 49.000 KM Khusus Kolektor Panduan Pembeli Adi Hidayat | 18 September 2020 06:20 JAKARTA – Toyota Starlet bekas 1993 dijual dengan kondisi antik karena baru menempuh perjalanan sejauh 49 ribuan KM.Kecilnya angka pada odometer ini tentunya sangat langka sehingga diklaim lebih cocok untuk kolektor. Harganya pun bisa dikatakan sekitar 2 kali lipat bila dibandingkan dengan Toyota Starlet bekas 1993 lainnya. Focus Motor, dealer yang memiliki unit ini menjualnya dengan harga Rp 125 juta. Harga tersebut diklaim masih bisa dinegosikan dan dapat dibeli secara kredit. Tentunya ini dapat memberi kemudahan pada para calon pelanggannya. Artikel terkait Keunggulan dan Kekurangan Toyota Starlet, Hatchback Incaran Para Kolektor Panduan Pembeli 17 September 2021 Toyota Starlet akan Dibangkitkan Lagi ? Mobil Baru 13 January 2020 Toyota Starlet Kotak, Mobil Hatchback Klasik Era 80an dan 90an Mobil Bekas 25 May 2022 Selain kondisinya yang antik, mobil ini juga masih banyak keunggulannya. Diantaranya adalah pajaknya masih panjang (bulan 5 tahun 2021), cat masih 95% asli dari pabrik, AC dingin serta Electric Mirror, Power Window, Central Door Lock, Alarm masih berfungsi. Tak hanya itu, mobil ini juga sudah dilengkapi dengan head unit Pioneer dengan Speaker dari JBL.Focus Motor memastikan bahwa mobil bulan bekas tabrak dan bekas banjir. Tentunya, pelanggan berhak untuk melakukan inspeksi kendaraan, termasuk dengan membawanya ke bengkel resmi dan melakukan pemeriksaan di sana.Untuk memudahkan pembelian di masa Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB), Focus Motor siap untuk menjawab pertanyaan seputar mobil via Whatsapp dan mengirimkan foto serta video mobil. Negosiasi harga bisa dilakukan secara online kemudian booking fee ditranfer dan mobil akan dikirimkan ke rumah. Dengan layanan ini diharapkan pelanggan bisa lebih nyaman bertransaksi.Toyota Starlet pertama kali masuk ke Indonesia tahun 1985 melalui Starlet EP70 yang merupakan generasi ketiga di dunia. Kemudian pada tahun 1990, generasi keempat hadir di Indonesia. Mobil ini dikenal sebagai Toyota Starket EP80 dan diproduksi dari tahun 1990 hingga 1998. Setelah itu, Toyota Starlet dihentikan produksinya dan digantikan oleh Toyota Yaris di tahun 1999.Toyota Yaris sendiri di Indonesia baru hadir pada tahun 2005 dan ketika itu sudah memasuki generasi kedua di dunia. Mobil ini kemudian lebih dikenal sebagai Toyota Yaris Bakpau karena bentuknya yang membulat. [Adi/Ari] ✕ Mari terhubung di Whatsapp Kami melindungi informasi pribadi Anda sesuai dengan Kebijakan Perlindungan Data Pribadi Saya setuju dengan Ketentuan Layanan dan Kebijakan Privasi Mobil123.com Saya bersedia dihubungi oleh Mobil123.com dan penjual mobil, afiliasi bisnis, dan mitranya. Lihat penawaran mobil terbaik! Prev Next Penawaran special - hubungi sekarang! hari jam Hrg. Psrn. I Tag Terkait penjualan mobil Toyota Starlet hatchback Toyota Starlet mobil bekasm kendaraan bekas mobil legenda Toyota Indonesia Cetak Berita Utama Daya Beli sedang Lemah, Menperin Berharap Harga Mobil juga Bisa Ikut Diturunkan Berita Otomotif Insan Akbar | 28 February 2025 KARAWANG – Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita berharap para pabrikan mobil juga membantu berbagai usaha pemerintah dalam mendongkrak ... Ditanya Kapan Jual Mobil Hybrid atau Mobil Listrik, Daihatsu: Tunggu Tahun Ini! Mobil Listrik Insan Akbar | 28 February 2025 KARAWANG – Daihatsu mengaku punya informasi terkait rencana elektrifikasi di pasar Indonesia pada 2025. Apakah mereka akhirnya akan meluncurkan ... Heboh Kasus Dugaan BBM Oplosan, Pertamina Klaim Kualitas Pertamax Sesuai Spesifikasi Berita Otomotif Insan Akbar | 28 February 2025 JAKARTA – Kasus dugaan korupsi Pertamina dengan modus mengoplos bahan bakar minyak (BBM) jenis Pertamax ramai diperbincangkan beberapa hari ... Chery Mau Rilis Minimal 3 Mobil Baru pada 2025, di Antaranya PHEV Rakitan Lokal Mobil Listrik Insan Akbar | 28 February 2025 JAKARTA – Chery berencana merilis beberapa mobil baru di Indonesia pada 2025. Di antaranya ada yang berteknologi plug-in hybrid electric vehicle ... Komentar
Toyota Starlet 1993, Antik Baru Jalan 49.000 KM Khusus Kolektor Panduan Pembeli Adi Hidayat | 18 September 2020 06:20 JAKARTA – Toyota Starlet bekas 1993 dijual dengan kondisi antik karena baru menempuh perjalanan sejauh 49 ribuan KM.Kecilnya angka pada odometer ini tentunya sangat langka sehingga diklaim lebih cocok untuk kolektor. Harganya pun bisa dikatakan sekitar 2 kali lipat bila dibandingkan dengan Toyota Starlet bekas 1993 lainnya. Focus Motor, dealer yang memiliki unit ini menjualnya dengan harga Rp 125 juta. Harga tersebut diklaim masih bisa dinegosikan dan dapat dibeli secara kredit. Tentunya ini dapat memberi kemudahan pada para calon pelanggannya. Artikel terkait Keunggulan dan Kekurangan Toyota Starlet, Hatchback Incaran Para Kolektor Panduan Pembeli 17 September 2021 Toyota Starlet akan Dibangkitkan Lagi ? Mobil Baru 13 January 2020 Toyota Starlet Kotak, Mobil Hatchback Klasik Era 80an dan 90an Mobil Bekas 25 May 2022 Selain kondisinya yang antik, mobil ini juga masih banyak keunggulannya. Diantaranya adalah pajaknya masih panjang (bulan 5 tahun 2021), cat masih 95% asli dari pabrik, AC dingin serta Electric Mirror, Power Window, Central Door Lock, Alarm masih berfungsi. Tak hanya itu, mobil ini juga sudah dilengkapi dengan head unit Pioneer dengan Speaker dari JBL.Focus Motor memastikan bahwa mobil bulan bekas tabrak dan bekas banjir. Tentunya, pelanggan berhak untuk melakukan inspeksi kendaraan, termasuk dengan membawanya ke bengkel resmi dan melakukan pemeriksaan di sana.Untuk memudahkan pembelian di masa Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB), Focus Motor siap untuk menjawab pertanyaan seputar mobil via Whatsapp dan mengirimkan foto serta video mobil. Negosiasi harga bisa dilakukan secara online kemudian booking fee ditranfer dan mobil akan dikirimkan ke rumah. Dengan layanan ini diharapkan pelanggan bisa lebih nyaman bertransaksi.Toyota Starlet pertama kali masuk ke Indonesia tahun 1985 melalui Starlet EP70 yang merupakan generasi ketiga di dunia. Kemudian pada tahun 1990, generasi keempat hadir di Indonesia. Mobil ini dikenal sebagai Toyota Starket EP80 dan diproduksi dari tahun 1990 hingga 1998. Setelah itu, Toyota Starlet dihentikan produksinya dan digantikan oleh Toyota Yaris di tahun 1999.Toyota Yaris sendiri di Indonesia baru hadir pada tahun 2005 dan ketika itu sudah memasuki generasi kedua di dunia. Mobil ini kemudian lebih dikenal sebagai Toyota Yaris Bakpau karena bentuknya yang membulat. [Adi/Ari] ✕ Mari terhubung di Whatsapp Kami melindungi informasi pribadi Anda sesuai dengan Kebijakan Perlindungan Data Pribadi Saya setuju dengan Ketentuan Layanan dan Kebijakan Privasi Mobil123.com Saya bersedia dihubungi oleh Mobil123.com dan penjual mobil, afiliasi bisnis, dan mitranya. Lihat penawaran mobil terbaik! Prev Next Penawaran special - hubungi sekarang! hari jam Hrg. Psrn. I Tag Terkait penjualan mobil Toyota Starlet hatchback Toyota Starlet mobil bekasm kendaraan bekas mobil legenda Toyota Indonesia
Keunggulan dan Kekurangan Toyota Starlet, Hatchback Incaran Para Kolektor Panduan Pembeli 17 September 2021
Daya Beli sedang Lemah, Menperin Berharap Harga Mobil juga Bisa Ikut Diturunkan Berita Otomotif Insan Akbar | 28 February 2025 KARAWANG – Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita berharap para pabrikan mobil juga membantu berbagai usaha pemerintah dalam mendongkrak ...
Ditanya Kapan Jual Mobil Hybrid atau Mobil Listrik, Daihatsu: Tunggu Tahun Ini! Mobil Listrik Insan Akbar | 28 February 2025 KARAWANG – Daihatsu mengaku punya informasi terkait rencana elektrifikasi di pasar Indonesia pada 2025. Apakah mereka akhirnya akan meluncurkan ...
Heboh Kasus Dugaan BBM Oplosan, Pertamina Klaim Kualitas Pertamax Sesuai Spesifikasi Berita Otomotif Insan Akbar | 28 February 2025 JAKARTA – Kasus dugaan korupsi Pertamina dengan modus mengoplos bahan bakar minyak (BBM) jenis Pertamax ramai diperbincangkan beberapa hari ...
Chery Mau Rilis Minimal 3 Mobil Baru pada 2025, di Antaranya PHEV Rakitan Lokal Mobil Listrik Insan Akbar | 28 February 2025 JAKARTA – Chery berencana merilis beberapa mobil baru di Indonesia pada 2025. Di antaranya ada yang berteknologi plug-in hybrid electric vehicle ...