Beranda Berita Berita Otomotif Sedan Rp 2 Miliar BMW Layani Pebulutangkis Indonesia Open 2019 Sedan Rp 2 Miliar BMW Layani Pebulutangkis Indonesia Open 2019 Berita Otomotif Insan Akbar | 17 July 2019 08:15 JAKARTA - BMW Seri 7, sedan termewah merek asal Jerman tersebut dengan harga lebih dari Rp 2 miliar, akan digunakan sebagai moda transportasi para pebulutangkis elite di Indonesia Open 2019.BMW, melalui keterangan resmi pada Selasa (16/7/2019), mengumumkan peran sebagai Official Mobility Partner untuk Indonesia Open 2019. Kompetitor abadi Mercedes-Benz itu pun sudah menyerahkan 15 unit Seri 7, tepatnya tipe 740Li, yang dipakai hingga turnamen selesai pada 21 Juli mendatang.Mobil ini sendiri per Juli 2019 berbanderol Rp 2.229.000.000 off-the-road. Sebanyak 15 unit 740i digunakan sebagai mobil antar-jemput bagi para pebulutangkis peringkat atas dari 20 negara yang berlaga di Indonesia Open 2019. Artikel terkait Mobil Kelas Sultan BMW Khusus untuk Tamu Spesial Grand Hyatt Jakarta Berita Otomotif 05 December 2019 BMW Seri 7 Bisa Dibuat Warna Two Tone biar Tambah Keren, Biaya Mulai Rp50 Juta Berita Otomotif 18 September 2024 BMW Indonesia Sanggup Rakit Enam Unit BMW 730Li Per Hari Mobil Baru 01 December 2016 Turnamen tersebut adalah salah satu dari hanya tiga kejuaraan bulutangkis dengan level Super 1000 dalam agenda Federasi Bulutangkis Dunia (World Badminton Federation/BWF). Itu adalah level tertinggi untuk sebuah kejuaraan bulutangkis terbuka di seluruh dunia. Dua lainnya ialah All England Open serta China Open.Bayu Riyanto, Vice President of Sales BMW Indonesia, mengatakan bahwa Seri 7 merupakan sedan mewah andalan BMW yang turut berperan dalam kesuksesan BMW di Indonesia. Sedan termahal BMW ini juga sudah dirakit secara lokal.“Sensasi kemewahan dari all-new BMW Seri 7 tercipta oleh kombinasi unik antara kenyamanan yang tiada duanya, kedinamisan dan desain elegan. Kami merasa bangga dapat mendukung turnamen bulutangkis dengan level internasional ini dengan BMW 740Li terbaru yang dipastikan akan menambah kenyamanan seluruh officials dan atlit yang berlaga,” tambah Ramesh Divyanathan, President Director BMW Group Indonesia.Sebagai informasi, BMW Seri 7 generasi terbaru meluncur di Indonesia pada 2015. Tipe 740i Li Executive sendiri menggunakan mesin 3.0-liter enam silinder segaris TwinScroll Turbocharger, charge air cooling, high precision direct injection, valvetronic, double vanos variable camshaft timing.Mesin menggelontorkan tenaga maksimal 326hp di 5.500-6.500 rpm plus torsi puncak 450 Nm pada 1.380 rpm. Tenaga disalurkan ke roda melalui transmisi otomatis Steptronic delapan percepatan.Akselerasi 0-100 km/jam digapai hanya dalam 5,6 detik. Kecepatan puncaknya mencapai 250 km/jam. [Xan/Ari] ✕ Mari terhubung di Whatsapp Kami melindungi informasi pribadi Anda sesuai dengan Kebijakan Perlindungan Data Pribadi Saya setuju dengan Ketentuan Layanan dan Kebijakan Privasi Mobil123.com Saya bersedia dihubungi oleh Mobil123.com dan penjual mobil, afiliasi bisnis, dan mitranya. Lihat penawaran mobil terbaik! Prev Next Penawaran special - hubungi sekarang! hari jam Hrg. Psrn. I Tag Terkait BMW BMW Indonesia Indonesia Open 2019 Sedan BMW BMW Seri 7 Cetak Insan Akbar Reporter Insan mulai menjadi jurnalis pada 2011 di sebuah harian umum nasional dan resmi bergabung ke Mobil123.com sejak Februari 2018. Ia menyelami dunia otomotif sejak 2012 dan paling tertarik dengan isu-isu industri. Berita Utama Harga Hyundai Creta Facelift 2025 Rp299-507 Jutaan, Ada Varian N-Line Turbo Mobil Baru Insan Akbar | 4 hari yang lalu JAKARTA – Hyundai Creta Facelift resmi meluncur di Indonesia pada 2025. Pada model terbaru ini, dihadirkan varian N-Line yang punya opsi mesin ... Insentif sudah Dikasih, Toyota Veloz Hybrid Akhirnya Meluncur pada 2025? Mobil Listrik Insan Akbar | 06 January 2025 JAKARTA – Insentif mobil hybrid siap dikucurkan mulai 2025. Toyota meminta pihak-pihak yang menunggu mobil hybrid murah Toyota untuk tidak khawatir. ... Rencana Mobil Baru Toyota Indonesia 2025: Ada Mobil Hybrid dan Mobil Listrik Baru Mobil Listrik Insan Akbar | 06 January 2025 JAKARTA – Toyota memberikan sedikit informasi mengenai rencana peluncuran mobil baru mereka untuk pasar Indonesia pada 2025. ‘Serangan’ di pasar ... Harga Mobil di Sumatera hingga Papua Suatu Saat Diharapkan Bisa Sama Berita Otomotif Insan Akbar | 06 January 2025 JAKARTA – Harga mobil di Indonesia bisa berlainan di setiap daerah, meskipun masih satu pulau. Apalagi jika beda pulau. Diharapkan, suatu saat nanti ... Komentar
Sedan Rp 2 Miliar BMW Layani Pebulutangkis Indonesia Open 2019 Berita Otomotif Insan Akbar | 17 July 2019 08:15 JAKARTA - BMW Seri 7, sedan termewah merek asal Jerman tersebut dengan harga lebih dari Rp 2 miliar, akan digunakan sebagai moda transportasi para pebulutangkis elite di Indonesia Open 2019.BMW, melalui keterangan resmi pada Selasa (16/7/2019), mengumumkan peran sebagai Official Mobility Partner untuk Indonesia Open 2019. Kompetitor abadi Mercedes-Benz itu pun sudah menyerahkan 15 unit Seri 7, tepatnya tipe 740Li, yang dipakai hingga turnamen selesai pada 21 Juli mendatang.Mobil ini sendiri per Juli 2019 berbanderol Rp 2.229.000.000 off-the-road. Sebanyak 15 unit 740i digunakan sebagai mobil antar-jemput bagi para pebulutangkis peringkat atas dari 20 negara yang berlaga di Indonesia Open 2019. Artikel terkait Mobil Kelas Sultan BMW Khusus untuk Tamu Spesial Grand Hyatt Jakarta Berita Otomotif 05 December 2019 BMW Seri 7 Bisa Dibuat Warna Two Tone biar Tambah Keren, Biaya Mulai Rp50 Juta Berita Otomotif 18 September 2024 BMW Indonesia Sanggup Rakit Enam Unit BMW 730Li Per Hari Mobil Baru 01 December 2016 Turnamen tersebut adalah salah satu dari hanya tiga kejuaraan bulutangkis dengan level Super 1000 dalam agenda Federasi Bulutangkis Dunia (World Badminton Federation/BWF). Itu adalah level tertinggi untuk sebuah kejuaraan bulutangkis terbuka di seluruh dunia. Dua lainnya ialah All England Open serta China Open.Bayu Riyanto, Vice President of Sales BMW Indonesia, mengatakan bahwa Seri 7 merupakan sedan mewah andalan BMW yang turut berperan dalam kesuksesan BMW di Indonesia. Sedan termahal BMW ini juga sudah dirakit secara lokal.“Sensasi kemewahan dari all-new BMW Seri 7 tercipta oleh kombinasi unik antara kenyamanan yang tiada duanya, kedinamisan dan desain elegan. Kami merasa bangga dapat mendukung turnamen bulutangkis dengan level internasional ini dengan BMW 740Li terbaru yang dipastikan akan menambah kenyamanan seluruh officials dan atlit yang berlaga,” tambah Ramesh Divyanathan, President Director BMW Group Indonesia.Sebagai informasi, BMW Seri 7 generasi terbaru meluncur di Indonesia pada 2015. Tipe 740i Li Executive sendiri menggunakan mesin 3.0-liter enam silinder segaris TwinScroll Turbocharger, charge air cooling, high precision direct injection, valvetronic, double vanos variable camshaft timing.Mesin menggelontorkan tenaga maksimal 326hp di 5.500-6.500 rpm plus torsi puncak 450 Nm pada 1.380 rpm. Tenaga disalurkan ke roda melalui transmisi otomatis Steptronic delapan percepatan.Akselerasi 0-100 km/jam digapai hanya dalam 5,6 detik. Kecepatan puncaknya mencapai 250 km/jam. [Xan/Ari] ✕ Mari terhubung di Whatsapp Kami melindungi informasi pribadi Anda sesuai dengan Kebijakan Perlindungan Data Pribadi Saya setuju dengan Ketentuan Layanan dan Kebijakan Privasi Mobil123.com Saya bersedia dihubungi oleh Mobil123.com dan penjual mobil, afiliasi bisnis, dan mitranya. Lihat penawaran mobil terbaik! Prev Next Penawaran special - hubungi sekarang! hari jam Hrg. Psrn. I Tag Terkait BMW BMW Indonesia Indonesia Open 2019 Sedan BMW BMW Seri 7
Mobil Kelas Sultan BMW Khusus untuk Tamu Spesial Grand Hyatt Jakarta Berita Otomotif 05 December 2019
BMW Seri 7 Bisa Dibuat Warna Two Tone biar Tambah Keren, Biaya Mulai Rp50 Juta Berita Otomotif 18 September 2024
Harga Hyundai Creta Facelift 2025 Rp299-507 Jutaan, Ada Varian N-Line Turbo Mobil Baru Insan Akbar | 4 hari yang lalu JAKARTA – Hyundai Creta Facelift resmi meluncur di Indonesia pada 2025. Pada model terbaru ini, dihadirkan varian N-Line yang punya opsi mesin ...
Insentif sudah Dikasih, Toyota Veloz Hybrid Akhirnya Meluncur pada 2025? Mobil Listrik Insan Akbar | 06 January 2025 JAKARTA – Insentif mobil hybrid siap dikucurkan mulai 2025. Toyota meminta pihak-pihak yang menunggu mobil hybrid murah Toyota untuk tidak khawatir. ...
Rencana Mobil Baru Toyota Indonesia 2025: Ada Mobil Hybrid dan Mobil Listrik Baru Mobil Listrik Insan Akbar | 06 January 2025 JAKARTA – Toyota memberikan sedikit informasi mengenai rencana peluncuran mobil baru mereka untuk pasar Indonesia pada 2025. ‘Serangan’ di pasar ...
Harga Mobil di Sumatera hingga Papua Suatu Saat Diharapkan Bisa Sama Berita Otomotif Insan Akbar | 06 January 2025 JAKARTA – Harga mobil di Indonesia bisa berlainan di setiap daerah, meskipun masih satu pulau. Apalagi jika beda pulau. Diharapkan, suatu saat nanti ...