Beranda Berita Berita Otomotif Pengiriman Xpander Telat, Mitsubishi Minta Maaf Pengiriman Xpander Telat, Mitsubishi Minta Maaf Berita Otomotif Adi Hidayat | 08 February 2018 11:00 BEKASI – PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (PT MMKSI) meminta maaf pada pelanggan yang masih belum mendapatkan Mitsubishi Xpander.Permohonan maaf ini disampaikan oleh Kyoya Kondo, Presiden Direktur PT MMKSI di sela-sela kunjungan media dan blogger ke pabrik Mitsubishi di Cikarang, Bekasi, Jawa Barat. Ia menegaskan bahwa pihaknya akan terus berusaha untuk segera memenuhi pesanan Mitsubishi Xpander secepat mungkin.“Kami memohon maaf untuk konsumen yang masih menunggu. Kami mengerahkan kemampuan terbaik untuk memastikan konsumen dapat segera menikmati pengalaman berkendara dari kendaraan yang sudah lama ditunggu,” ungkapnya.Untuk memenuhi permintaan, PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Indonesia (PT MMKI) selaku manufaktur dari Mitsubishi di Indonesia mengaku telah meningkatkan jumlah produksi Mitsubishi Xpander. Pada bulan Januari saja, jumlah produksi di pabrik mereka sudah mencapai 8.000 unit.“Pada bulan Desember 2017, kami telah memproduksi sebanyak 5.000 unit Mitsubishi Xpander. Sedangkan pada bulan Januari, kami berhasil memproduksi sebanyak 8.000 unit dan jumlah tersebut masih akan kami tingkatkan menjadi 9.000 – 10.000 unit per bulan,” ungkap Takao Kato, Presiden Director PT MMKI.Tak hanya meningkatkan jumlah produksi, jadwal ekspor Mitsubishi Xpander pun juga terganggu demi memenuhi kebutuhan pasar domestik. Mereka menyebut bahwa jadwal ekspor pertama Mitsubishi Xpander adalah di bulan Maret namun molor menjadi bulan Mei.“Jadwal ekspor Mitsubishi Xpander seharusnya pada bulan Maret tahun ini, namun besarnya permintaan di Indones menyebabkan kami lebih dulu fokus untuk memenuhi permintaan di Indonesia terlebih dahulu,” ungkap Takao Kato.Saat ini, Mitsubishi Xpander diklaim telah dipesan sebanyak 50.000 unit. Jumlah tersebut merupakan akumulasi dari sejak pertama kali Mitsubishi Xpander dikenalkan. Mitsubishi Xpander akan mulai diekspor pada Mei 2018. [Adi/Ari] ✕ Mari terhubung di Whatsapp Kami melindungi informasi pribadi Anda sesuai dengan Kebijakan Perlindungan Data Pribadi Saya setuju dengan Ketentuan Layanan dan Kebijakan Privasi Mobil123.com Saya bersedia dihubungi oleh Mobil123.com dan penjual mobil, afiliasi bisnis, dan mitranya. Lihat penawaran mobil terbaik! Prev Next Penawaran special - hubungi sekarang! hari jam Hrg. Psrn. I Tag Terkait mitsubishi minta maaf Mitsubishi Xpander Mitsubishi-NCSR Low MPV Mitsubishi Indonesia mpv Xpander Cetak Berita Utama September Ceria! Harga BBM Pertamina, Shell, BP, Vivo Kompak Turun Berita Otomotif Insan Akbar | 02 September 2024 JAKARTA – Harga bahan bakar minyak (BBM) yang dijual oleh Pertamina, Shell, BP AKR, hingga Vivo sama-sama turun, memasuki September 2024.Keempat ... Alasan Mobil Listrik China Kuasai Indonesia: Murah dan Berani Potong Harga Mobil Listrik Insan Akbar | 02 September 2024 JAKARTA – Merek-merek China saat ini menguasai pasar mobil listrik murni (battery electric vehicle/BEV) Indonesia. Riset menunjukkan ini antara lain ... Merek-Merek China Kuasai Lebih dari 90 Persen Pasar Mobil Listrik Indonesia Mobil Listrik Insan Akbar | 02 September 2024 JAKARTA – Merek-merek asal China menunjukkan dominasi sangat kuat di pasar mobil listrik murni (battery electric vehicle/BEV) Indonesia pada ... Harga Tesla Cybertruck di Indonesia Rp5 Miliar! Minat Beli? Mobil Baru Insan Akbar | 02 September 2024 JAKARTA – Tesla Cybertruck mulai dijual di Indonesia. Melihat harganya, mobil listrik satu ini jelas bukan buat ‘kaum mendang-mending’.Cybertruck ... Komentar
Pengiriman Xpander Telat, Mitsubishi Minta Maaf Berita Otomotif Adi Hidayat | 08 February 2018 11:00 BEKASI – PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (PT MMKSI) meminta maaf pada pelanggan yang masih belum mendapatkan Mitsubishi Xpander.Permohonan maaf ini disampaikan oleh Kyoya Kondo, Presiden Direktur PT MMKSI di sela-sela kunjungan media dan blogger ke pabrik Mitsubishi di Cikarang, Bekasi, Jawa Barat. Ia menegaskan bahwa pihaknya akan terus berusaha untuk segera memenuhi pesanan Mitsubishi Xpander secepat mungkin.“Kami memohon maaf untuk konsumen yang masih menunggu. Kami mengerahkan kemampuan terbaik untuk memastikan konsumen dapat segera menikmati pengalaman berkendara dari kendaraan yang sudah lama ditunggu,” ungkapnya.Untuk memenuhi permintaan, PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Indonesia (PT MMKI) selaku manufaktur dari Mitsubishi di Indonesia mengaku telah meningkatkan jumlah produksi Mitsubishi Xpander. Pada bulan Januari saja, jumlah produksi di pabrik mereka sudah mencapai 8.000 unit.“Pada bulan Desember 2017, kami telah memproduksi sebanyak 5.000 unit Mitsubishi Xpander. Sedangkan pada bulan Januari, kami berhasil memproduksi sebanyak 8.000 unit dan jumlah tersebut masih akan kami tingkatkan menjadi 9.000 – 10.000 unit per bulan,” ungkap Takao Kato, Presiden Director PT MMKI.Tak hanya meningkatkan jumlah produksi, jadwal ekspor Mitsubishi Xpander pun juga terganggu demi memenuhi kebutuhan pasar domestik. Mereka menyebut bahwa jadwal ekspor pertama Mitsubishi Xpander adalah di bulan Maret namun molor menjadi bulan Mei.“Jadwal ekspor Mitsubishi Xpander seharusnya pada bulan Maret tahun ini, namun besarnya permintaan di Indones menyebabkan kami lebih dulu fokus untuk memenuhi permintaan di Indonesia terlebih dahulu,” ungkap Takao Kato.Saat ini, Mitsubishi Xpander diklaim telah dipesan sebanyak 50.000 unit. Jumlah tersebut merupakan akumulasi dari sejak pertama kali Mitsubishi Xpander dikenalkan. Mitsubishi Xpander akan mulai diekspor pada Mei 2018. [Adi/Ari] ✕ Mari terhubung di Whatsapp Kami melindungi informasi pribadi Anda sesuai dengan Kebijakan Perlindungan Data Pribadi Saya setuju dengan Ketentuan Layanan dan Kebijakan Privasi Mobil123.com Saya bersedia dihubungi oleh Mobil123.com dan penjual mobil, afiliasi bisnis, dan mitranya. Lihat penawaran mobil terbaik! Prev Next Penawaran special - hubungi sekarang! hari jam Hrg. Psrn. I Tag Terkait mitsubishi minta maaf Mitsubishi Xpander Mitsubishi-NCSR Low MPV Mitsubishi Indonesia mpv Xpander
September Ceria! Harga BBM Pertamina, Shell, BP, Vivo Kompak Turun Berita Otomotif Insan Akbar | 02 September 2024 JAKARTA – Harga bahan bakar minyak (BBM) yang dijual oleh Pertamina, Shell, BP AKR, hingga Vivo sama-sama turun, memasuki September 2024.Keempat ...
Alasan Mobil Listrik China Kuasai Indonesia: Murah dan Berani Potong Harga Mobil Listrik Insan Akbar | 02 September 2024 JAKARTA – Merek-merek China saat ini menguasai pasar mobil listrik murni (battery electric vehicle/BEV) Indonesia. Riset menunjukkan ini antara lain ...
Merek-Merek China Kuasai Lebih dari 90 Persen Pasar Mobil Listrik Indonesia Mobil Listrik Insan Akbar | 02 September 2024 JAKARTA – Merek-merek asal China menunjukkan dominasi sangat kuat di pasar mobil listrik murni (battery electric vehicle/BEV) Indonesia pada ...
Harga Tesla Cybertruck di Indonesia Rp5 Miliar! Minat Beli? Mobil Baru Insan Akbar | 02 September 2024 JAKARTA – Tesla Cybertruck mulai dijual di Indonesia. Melihat harganya, mobil listrik satu ini jelas bukan buat ‘kaum mendang-mending’.Cybertruck ...